Jembatan Sindang di Koja Mulai Diuji Coba

Jumat, 30 Desember 2016 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Andry 8315

Jembatan Sindang Mulai Diujicoba Operasikan

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Jembatan Kali Sunter Sindang Koja, Koja, Jakarta Utara yang telah selesai dibangun sejak 15 Desember 2016 lalu, mulai diujicoba untuk kendaraan roda empat ringan dan roda dua.

Diperuntukkan bagi dua lajur kendaraan. Tapi untuk kendaraan berat belum kita izinkan

Kepala Suku Dinas Bina Marga Jakarta Utara, Hamdan mengatakan, pembangunan jembatan yang memiliki panjang 40 meter dan lebar 10 meter tersebut dimulai sejak Juli 2016 lalu.

"Diperuntukkan bagi dua lajur kendaraan. Tapi untuk kendaraan berat belum kita izinkan," katanya, Jumat (30/12).

Ia menjelaskan, jembatan ini mampu menahan beban kendaraan hingga 15 ton. Nantinya lajur jembatan selebar 3, 75 meter yang menghubungkan ruas Jalan Sindang Terusan dan Jalan Inspeksi Kali Sunter tersebut akan dipisahkan median jalan.

"Sisanya 2,5 meter akan kita buat trotoar dan separator. Rencananya kita operasikan secara penuh awal Januari mendatang," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pembangunan Jembatan Sindang Sudah 60 Persen

Pembangunan Jembatan Sindang Sudah 60 Persen

Senin, 21 November 2016 2985

 Jembatan Plumpang Koja Dicat Ulang

Jembatan Plumpang Koja Dicat Ulang

Kamis, 22 Desember 2016 10065

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1240

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1117

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1628

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1469

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 861

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks