Jakarta Diguyur Hujan Sejak Siang Hari

Rabu, 10 Agustus 2016 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Rio Sandiputra 2625

Jakarta Diguyur Hujan Sejak siang Hari

(Foto: Ilustrasi)

Kondisi cuaca pada hari ini di Jakarta diprediksi hujan mengguyur sejak siang hari. Namun sejumlah kawasan di Jakarta Utara dan Pulau Seribu sudah diguyur hujan sejak pagi hari.

Untuk wilayah lain pada pagi hari cenderung berawan, namun tetap waspada hujan turun sewaktu-waktu

"Untuk wilayah lain pada pagi hari cenderung berawan, namun tetap waspada hujan turun sewaktu-waktu," ujar Helma Dahlia, Kasie Informatika Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta, Rabu (10/8)

Warga yang berada di sekitar bantaran kali dan sungai diminta untuk menjaga kebersihan lingkungan dengan tidak membuang sampah. Pasalnya sampah akan mengganggu arus air sehingga dapat berdampak hujan dan genangan.

"Untuk intensitas suhu antara 23-33 derajat celcius dengan kelembaban udara antara 67-94 persen," tandasnya.‎‎‎‎‎

BERITA TERKAIT
Saluran Air di Sekitar Monas di Bersihkan

250 Karung Sedimen Diangkat Dari Saluran Sekitar Monas

Selasa, 09 Agustus 2016 3304

Jembatan Akses ke Taman Puspa Diperbaiki

Jembatan Akses ke Taman Puspa Diperbaiki

Selasa, 09 Agustus 2016 3887

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1173

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1058

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1554

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 842

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1412

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks