Bendera Ormas di Jl Radio Dalam Ditertibkan

Kamis, 02 Juni 2016 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Budhi Firmansyah Surapati 4910

Bendera Ormas di Jl Radio Dalam Ditertibkan

(Foto: Aldi Geri Lumban Tobing)

Bendera ormas kepemudaan di Jalan Radio Dalam, Kelurahan Gandaria Utara, Kebayoran Baru, ditertibkan. Keberadaan bendera-bendera tersebut dikeluhkan masyarakat membuat kawasan terlihat semrawut dan kumuh.

Mereka menanggapi positif dan menyadari kesalahan. Prinsipnya mereka setuju pemasangan bendera harus sesuai aturan

Kasatgas Pol PP Kelurahan Gandaria Utara, M Ritonga mengatakan, sebelum melakukan penertiban pihaknya berkoordinasi dengan tokoh ormas tersebut. Setelahnya, petugas Satpol PP bersama ormas tersebut melakukan penyisiran dan pencopoton bendera.

"Keberadaan bendera sudah sekitar satu pekan. Totalnya ada 10 yang ditertibkan," katanya, Kamis (2/6).

Menurut Ritonga, selain melakukan penertiban, pihaknya juga mensosialisasi ormas agar tidak memasang bendera secara serampangan. Pemasangan bendera tetap harus mematuhi aturan yang berlaku.

"Mereka menanggapi positif dan menyadari kesalahan. Prinsipnya mereka setuju pemasangan bendera harus sesuai aturan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
17 Bendera Ormas di Menteng di Tertibkan Petugas

17 Bendera Ormas di Menteng Ditertibkan

Selasa, 26 April 2016 3549

Ratusan Bendera di Jembatan Semanggi Ditertibkan

Ratusan Bendera Liar di Jembatan Semanggi Ditertibkan

Jumat, 20 Mei 2016 2965

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 822

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1316

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 695

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1186

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1699

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks