Peringatan Hari Hutan akan Dihadiri Jokowi

Kamis, 10 Maret 2016 Reporter: Suparni Editor: Rio Sandiputra 3848

Peringatan Hari Hutan akan Dihadiri Jokowi

(Foto: Suparni)

Peringatan Hari Hutan Internasional 2016 akan digelar di Pulau Pramuka, Kelurahan Pulau Panggang, pada tanggal 21 Maret mendatang. Rencananya, peringatan tersebut akan dihadiri oleh Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo (Jokowi).

Rencananya Presiden RI Joko Widodo akan hadir

"Rencananya Presiden RI Joko Widodo akan hadir. Kita akan kembali mengingatkan komitmennya tentang percepatan Pulau Seribu sebagai salah satu dari 10 destinasi wisata nasional," ujar Ismer Harahap, Sekretaris Kabupaten Kepulauan Seribu, Kamis (10/3).

Dikatakan Ismer, peringatan yang dihadiri Presiden RI tersebut juga bisa dimanfaatkan untuk menarik para investor. "Kedatangan Jokowi diharapkan menarik investor untuk berinvestasi dan memberikan CSR-nya dalam pembangunan infrastruktur bagi Kepulauan Seribu," tandasnya.

Terkait kedatangan Presiden Jokowi, Pemkab telah menyiapkan landasan Helikopter di lapangan bola, Pulau Pramuka, jika ingin melalui jalur udara. Hingga saat ini belum ada perubahan jadwal  terkait kunjungan tersebut.

BERITA TERKAIT
 Basuki Turut Bahagia Atas Kelahiran Cucu Jokowi

Basuki Turut Bahagia Atas Kelahiran Cucu Jokowi

Kamis, 10 Maret 2016 4318

Sistem E-Budgeting DKI Jadi Model Nasional

Sistem E-Budgeting DKI Jadi Model Nasional

Kamis, 03 Maret 2016 12140

Kegiatan Anggaran Tahun Ini Diminta Dipercepat

Pelaku Bisnis Wisata di Kepulauan Seribu Diberi Pelatihan

Senin, 15 Februari 2016 3536

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469104

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308217

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284405

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261043

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196657

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik