331 Becak Terjaring Razia di Jakut

Jumat, 29 Januari 2016 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Budhi Firmansyah Surapati 4928

 Januari, 331 Becak terjaring Razia di Jakut

(Foto: Ilustrasi)

Hanya Kecamatan Kelapa Gading yang masih bebas Becak

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Utara terus menggencarkan razia becak yang masih beroperasi. Hasilnya, selama kurun waktu Januari, ratusan becak terjaring razia dan disita petugas dari berbagai wilayah di 5 kecamatan se-Jakarta Utara.

Kasatpol PP Jakarta Utara, Choiruddin mengatakan, seluruhnya sudah sebanyak 331 becak terjaring razia selama Januari dari lima Kecamatan. Dengan rincian, Kecamatan Koja 63 becak, Cilincing 85 becak, Pademangan 88  becak, Tanjung Priok 50 becak, dan Penjaringan 45 becak.

"Dari enam kecamatan se-Jakarta Utara, hanya Kecamatan Kelapa Gading yang masih bebas Becak," ujar Choiruddin, Jumat (29/1).

Meski, sudah banyak becak yang terjaring razia, diakui Choiruddin, saat ini becak masih banyak berkeliaran di wilayah Pejagalan, Penjaringan, Kalibaru, Warakas, Tanjung Priok, Pedemangan Timur, Pademangan Barat, Cilincing, dan lain-lain selain wilayah Kelapa Gading.

BERITA TERKAIT
 Ratusan Personel Satpol PP Amankan Demo Penarik Becak

250 Personel Satpol PP Kawal Demo Tukang Becak

Kamis, 28 Januari 2016 5351

Razia Becak di Senen Diduga Bocor

Razia Becak di Senen Diduga Bocor

Senin, 25 Januari 2016 6565

14 Becak di Kecamatan Senen di Tertibkan Petugas

Beroperasi di Senen, 14 Becak Ditertibkan

Rabu, 20 Januari 2016 5015

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 1074

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 851

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1345

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 742

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1215

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks