Cegah Gizi Buruk Pemkab Gencarkan Posyandu

Senin, 25 Januari 2016 Reporter: Suparni Editor: Andry 3877

 Posyandu Serentak Digelar Di Pulau Panggang

(Foto: Suparni)

Tiga Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) di Kelurahan Pulau Panggang, Kepulauan Seribu Utara menggelar kegiatan penimbangan balita secara serentak.

Kegiatan ini rutin dilakukan setiap bulan, untuk memantau kesehatan Balita dan ibu hamil di masing-masing wilayah

Penimbangan balita yang dilakukan di RW 01 RW 02 dan RW 03 tersebut dilakukan untuk memastikan kesehatan balita di wilayah tingkat RW.

"Kegiatan ini rutin dilakukan setiap bulan. Tujuannya memantau kesehatan balita dan ibu hamil di masing-masing wilayah," kata Ardani, Lurah Pulau Panggang, Senin (25/1).

Menurut Ardani, setiap bulan, penimbangan balita biasanya dilakukan  setiap tanggal 27 bersama dengan sosialisasi kepada ibu-ibu hamil. Dalam kegiatan tersebut, para ibu hamil disemangati agar rajin membawa balitnya ke posyandu yang ada di tiap wilayahnya.

"Jika kesadaran warga datang ke posyandu meningkat, maka kasus balita kurang gizi di kelurahan ini dapat dihapuskan," tutupnya.

BERITA TERKAIT
 Pemkab Berharap Mutu PAUD Terus Meningkat

Mutu PAUD Kep Seribu Diharapkan Terus Meningkat

Kamis, 17 Desember 2015 2234

 PKK Pulau Pari Mendapat Pembinaan Peningkatan Kemampuan

TP PKK Pulau Pari Dilatih Program PPMK

Selasa, 12 Januari 2016 2743

143 Balita Dapat Layanan Kesehatan Posyandu

143 Balita Dapat Layanan Kesehatan Posyandu

Senin, 23 November 2015 3351

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1223

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1100

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1608

Salah satu pelamar kerja yang datang ke Job Fair Disabilitas 2025 di TIM Jakpus

Job Fair Disabilitas 2025 Diakses Warga Luar Jakarta

Senin, 03 November 2025 604

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 851

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks