Sudin Tata Air Atasi Genangan di Ulujami

Senin, 14 Desember 2015 Reporter: Izzudin Editor: Widodo Bogiarto 5135

Sudin Tata Air Jaksel Atasi Genangan Di Ulujami

(Foto: Izzudin)

Suku Dinas Tata Air Jakarta Selatan terus berupaya mengatasi genangan di kawasan Mini Country Estate dan Perumahan Perdatam di Kelurahan Ulujami, Pesanggrahan.

Di lokasi itu kalau dipompa akan balik lagi ke pemukiman di Perumahan Perdatam dan Mini Country Estate

Kepala Suku Dinas Tata Air Jakarta Selatan, Deddy Budiwidodo menyebutkan, pada Minggu (13/12) kemarin, pihaknya bersama Dinas Tata Air DKI Jakarta dan Balai Besar Wilayah Sungai Ciliwung-Cisadane (BBWSCC) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (KemenPU-Pera), telah meninjau lokasi yang kerap tergenang di kawasan Mini Country Estate dan Perumahan Perdatam.

"Di lokasi itu kalau dipompa akan balik lagi ke pemukiman di Perumahan Perdatam dan Mini Country Estate. Saya sudah laporkan ke Pak Wali Kota," kata Deddy, Senin (14/12).  

Menurut Deddy, di wilayah Perumahan Perdatam di RT 08/05 ada tanah milik warga yang masih diakusisi, sehingga masih terkendala karena merasa belum dibebaskan.

"Ada lahan yang belum dibebaskan jadi tidak bisa dipasangi sheet pile karena masih punya warga. Kalau mau diturap, Pemprov DKI harus bikin pernyataan belum dibayar," ujar Deddy.

BERITA TERKAIT
Banjir Kiriman Merendam 4 Wilayah Di Jaksel

4 Wilayah di Jaksel Rawan Terendam

Selasa, 17 November 2015 3244

Warga Ingin Turap Kali Pesanggrahan Dibangun

Warga Ingin Turap Kali Pesanggrahan Dibangun

Minggu, 13 Desember 2015 5783

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1253

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1130

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1644

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 428

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1481

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks