Raskin di Maphar Siap Didistribusikan

Kamis, 10 Desember 2015 Reporter: Septradi Setiawan Editor: Lopi Kasim 5495

444 Karung Beras Raskin Siap Dibagikan Di Kelurahan Maphar

(Foto: Septradi Setiawan)

Beras miskin (raskin) di Kelurahan Maphar, Taman Sari, Jakarta Barat siap didistribusikan kepada warga pemegang kupon yang tersebar di sembilan RW di wilayah tersebut.

Tapi ingat, beras itu diperuntukkan untuk warga kurang mampu di wilayah kami

"Tapi ingat, beras itu diperuntukkan untuk warga kurang mampu di wilayah kami, jadi untuk mereka yang pegang kupon saja, makanya saya harap segera mengambil di kelurahan," ujar Mahfud, Lurah Maphar, Kamis (10/12).

Dikatakan Mahfud, warga yang memegang kupon cukup hanya mengeluarkan kocek sebesar Rp 24.000. Namun, bagi mereka yang belum memiliki kupon terpaksa harus menunggu survei Badan Pusat Statistik (BPS) 2015 selesai.

Menurut Mahfud, beras raskin tersebut tidak dibolehkan untuk diperjualbelikan lantaran sudah disesuaikan dengan data warga kurang mampu.

"Kalau ada yang menjual kembali sanksinya bisa pencabutan kupon dan akan kita ganti dengan yang lain. Makanya saya berharap dapat melaporkan jika ada temuan jual beli beras raskin," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Lurah di Jaktim Diminta Aktif Monitor Penyaluran Raskin

Lurah di Jaktim Diminta Aktif Monitor Penyaluran Raskin

Kamis, 03 Desember 2015 6328

 Warga Kurang Mampu di Pulau Seribu Didata Ulang

Warga Kurang Mampu di Pulau Seribu Didata Ulang

Jumat, 28 Agustus 2015 3830

beras raskin

3.200 KK di Kebon Bawang Dapat Raskin Gratis

Jumat, 03 Juli 2015 3438

BERITA POPULER
Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 808

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1307

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1179

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1690

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 633

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks