Saluran Air Jalan Anggrek Dibersihkan

Rabu, 09 Desember 2015 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Lopi Kasim 3098

Saluran Air Jalan Anggrek, Jakut Dikuras PPSU

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Saluran air di sepanjang sekitar 100 meter di Jalan Anggrek, RW 12, Kelurahan Rawa Badak Utara, Koja, Jakarta Utara dibersihkan petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU), Rabu (9/12).

Kita fokus bersihkan saluran air di RW 12 karena kalau hujan airnya sering meluap mengenangi jalan akibat banyak sampah dan lumpur

Lurah Rawa Badak Utara, Teguh Subroto mengatakan, saluran air tersebut dibersihkan lantaran kerap memicu terjadi genangan saat musim hujan karena tersumbat sampah dan lumpur.

"Kita fokus bersihkan saluran air di RW 12 karena kalau hujan airnya sering meluap mengenangi jalan akibat banyak sampah dan lumpur," ujar Teguh.

Untuk membersihkan saluran air tersebut, sebanyak 35 petugas PPSU dikerahkan. Pembersihan dilakukan menggunakan alat manual seperti cangkul, sekop dan sapu lidi. 

BERITA TERKAIT
Libur Nasional, PPSU Bersihkan Saluran Air Tersumbat

Libur Nasional, PPSU Bersihkan Saluran Air Tersumbat

Rabu, 09 Desember 2015 3589

Tersumbat, PPSU Bersihkan Saluran Air Jalan Kapuk Raya

Saluran di Jl Kapuk Raya Dibersihkan

Selasa, 08 Desember 2015 3319

 Jalan Kapuk Muara Tergenang ROB Setinggi 50 Sentimeter

Luapan Air Laut Genangi Jl Kapuk Muara

Selasa, 08 Desember 2015 5164

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1227

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1104

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1615

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 856

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1457

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks