Cegah Genangan, Saluran di Jl Lorong 104 Permai Dikuras

Rabu, 02 Desember 2015 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Widodo Bogiarto 2019

500 Karung Lumpur Diangkut Dari Saluran Sepanjang Jalan Lorong 104

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Mengantisipasi genangan saat musim hujan, saluran air sepanjang Jalan Lorong 104 Permai, Kelurahan Rawa Badak Utara, Koja, Jakarta Utara, dikuras.

Karena kondisi itu maka lumpur dalam saluran kami keruk

Lurah Rawa Badak Utara, Teguh Subroto mengatakan, kondisi saluran air sepanjang Jalan Lorong 104 dengan lebar satu meter dan panjang 350 meter sudah sangat padat lumpur. Jadinya, tidak hujan saja air di dalam saluran cukup tinggi, sehingga saat hujan turun sebentar saja air dari saluran langsung meluap mengenangi jalan. Ketinggian air biasanya mencapai 10 sentimeter.

“Karena kondisi itu maka lumpur dalam saluran kami keruk,” kata Teguh, Rabu (2/12).

Menurut Teguh, pengerukan saluran air yang melibatkan 15 petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) dikerjakan sejak Senin (30/11) lalu. Untuk mempercepat pengerukan dikerahkan genset. Tercatat ada 500 karung lumpur campur sampah diangkut dari saluran tersebut.

BERITA TERKAIT
Tumpukan Karung di Jalan Kemang Timur Raya di Keluhkan

Karung Isi Sedimen, Menumpuk di Trotoar Jl Kemang Timur

Rabu, 25 November 2015 2951

80 Karung Sedimen Diangkat dari Saluran Jl H Midar

80 Karung Sedimen Diangkat dari Saluran Jl H Midar

Jumat, 20 November 2015 3249

 Camat Diminta Pantau Kondisi Rumah Pompa

Camat Diminta Pantau Kondisi Rumah Pompa

Jumat, 13 November 2015 3165

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469104

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 308223

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284405

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261043

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196657

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik