Penuh Lumpur, Saluran di Jl Maduratna IV Dikeruk

Jumat, 30 Oktober 2015 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Widodo Bogiarto 4349

Penuh Lumpur, Saluran di Jl Maduratna IV Dikeruk

(Foto: doc)

Sebanyak 20 petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) melakukan pengerukan saluran air yang penuh lumpur di Jalan Maduratna IV RW 04, Kelurahan Rawa Badak Selatan, Koja, Jakarta Utara.

Saluran yang dibersihkan memiliki panjang 400 meter dengan lebar 30 sentimeter

"Saluran yang dibersihkan memiliki panjang 400 meter dengan lebar 30 sentimeter," kata Sutarjo, Lurah Rawa Badak Selatan, Jumat (30/10).

Sekitar 150 karung lumpur bercampur sampah berhasil diangkut dari saluran tersebut. Diharapkan pengerukan itu dapat mengurangi genangan saat musim hujan.

BERITA TERKAIT
 Saluran Air di Jalan Malaka Dikeruk

Saluran Air Jl Malaka Dikeruk

Senin, 26 Oktober 2015 3695

Empat Hari, 360 Karung Di Sukabumi Selatan Terkumpul

360 Karung Lumpur Diangkut dari Saluran di Sukabumi Selatan

Rabu, 28 Oktober 2015 4663

keruk_lumpur_kali_istimewa.jpg

Saluran Jl Bisma Raya Tanjung Priok Dikeruk

Sabtu, 30 Agustus 2014 5384

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1205

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1085

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1586

Salah satu pelamar kerja yang datang ke Job Fair Disabilitas 2025 di TIM Jakpus

Job Fair Disabilitas 2025 Diakses Warga Luar Jakarta

Senin, 03 November 2025 593

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 849

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks