Jakut akan Perbanyak Bank Sampah

Kamis, 22 Oktober 2015 Reporter: Suriaman Panjaitan Editor: Widodo Bogiarto 4510

Pemkot Jakut Terus Berupaya Menjaga Kebersihan Lingkungan

(Foto: Reza Hapiz)

Beragam cara dilakukan Suku Dinas Kebersihan Jakarta Utara untuk mengurangi volume sampah serta tumpukan sampah.

Setiap hari kami kerahkan 183 armada untuk mengangkut sampah di enam wilayah kecamatan

"Setiap hari kami kerahkan 183 armada untuk mengangkut sampah di enam wilayah kecamatan," kata Bondan Dyah Ekowati, Kepala Suku Dinas Kebersihan Jakarta Utara, Kamis (22/10).

Selain itu, upaya lain yang dilakukan adalah dengan memperbanyak bank sampah. Saat ini bank sampah yang terdapat di Jakarta Utara baru 16 bank sampah. Rinciannya 9 bank sampah di Cilincing, 2 bank sampah di Tanjung Priok, 2 bank sampah di

"Untuk di Kecamatan Penjaringan baru akan di bentuk bank sampah. Kami utamakan dibuat di lingkungan rusun," ujar Bondan.

BERITA TERKAIT
8 Ton Sampah Diangkut Petugas Di Jelambar Jakbar

8 Ton Sampah Diangkut dari Kali di Jelambar Baru

Kamis, 22 Oktober 2015 3134

15 PHL Kebersihan Siaga di PRJU

15 PHL Kebersihan Siaga di PRJU

Rabu, 21 Oktober 2015 2402

Sudin Kebersihan Jakut Hemat Anggaran Rp 9 Miliar

Sudin Kebersihan Jakut Hemat Anggaran Rp 9 Miliar

Selasa, 13 Oktober 2015 3734

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1138

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 995

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Senin, 27 Oktober 2025 2816

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1492

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 812

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks