22 Meter Kubik Sampah Sisa Kebakaran Kebon Kosong Diangkut

Jumat, 07 Februari 2025 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 948

 LH Jakpus Angkut Sisa Sampah Pasca Kebakaran Kemayoran Gempol

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Sampah sebanyak 22 meter kubik sisa kebakaran di GG Rahayu RW 04 Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, diangkut jajaran Suku Dinas Lingkungan Hidup Jakarta Pusat, Jumat (7/2).

"Pemberisihan kita lakukan di area luar permukiman dan jalan saja." 

Kepala Satuan Pelaksana (Satpel) LH Kecamatan Kemayoran, Eka Sudarmadi mengatakan, pembersihan hanya menyasar sampah yang menumpuk di area Jalan Kemayoran Gempol.

"Pemberisihan kita lakukan di area luar permukiman dan jalan saja. Jadi tidak menyentuh area dalam kawasan permukiman," katanya, Jumat (7/2).

Dilanjutkan Eka, pihaknya.total mengerahkan 11 petugas dan dua unit truk pengangkutan sampah serta satu unit alat berat berjenis sovel.

"Kebanyakan material sampah yang diangkut merupakan puing kayu sisa kebakaran dan sampah dari lingkungan permukiman," tuturnya.

Kepala Seksi Perekonomian dan Pembangunan Kelurahan Kebon Kosong, Irwandi menegaskan kegiatan pembersihan tidak menyentuh area kawasan permukiman. Karena itu, pembersihan tidak melibatkan jajaran PPSU.

"Pembersihan hari ini hanya mengangkat sampah tersisa pascapengungsian," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 912 Penyintas Kebakaran RW 04 Kebon Kososng Masih Bertahan di Pengungsian

912 Penyintas Kebakaran Kebon Kosong Masih Bertahan di Pengungsian

Jumat, 31 Januari 2025 1494

 TP PKK DKI Kunjungi Penyintas Kebakaran RW 04 Kebon Kosong

TP PKK DKI Beri Bantuan Penyintas Kebakaran Kebon Kosong

Jumat, 24 Januari 2025 958

Sudin Nakertransgi Jaktim Bantu Suplai Genset Korban Kebakaran Kemayoran

Nakertransgi Jaktim Kirim Genset ke Lokasi Pengungsian Kebakaran Kemayoran

Jumat, 24 Januari 2025 800

Tanggap Bencana Kebakaran Kebon Kosong Berakhir

Tanggap Bencana Kebakaran Kebon Kosong Berakhir

Selasa, 04 Februari 2025 772

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1143

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Pemprov DKI Cairkan Bansos PKD Oktober 2025

Senin, 27 Oktober 2025 2847

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1029

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1526

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 827

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks