14 HPR Divaksinasi Rabies di Perum Puri Kencana Kembangan

Selasa, 17 September 2024 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Erikyanri Maulana 1077

 14 HPR Divaksinasi Rabies di Kembangan

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Suku Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (KPKP) Jakarta Barat menggelar layanan pemberian vaksin rabies di Pos RW 07, Perumahan Puri Kencana, Kelurahan Kembangan Selatan, Kecamatan Kembangan, Selasa (17/9).

"untuk memudahkan warga,"

Kepala Sudin KPKP Jakarta Barat, Novy C Palit mengatakan, dalam kegiatan tersebut, sebanyak 14 Hewan Penular Rabies (HPR) peliharaan warga terdiri dari sembilan ekor anjing dan lima ekor kucing berhasil divaksinasi.

“Kami melakukan pelayanan jemput bola untuk memudahkan warga yang akan memvaksin hewan peliharaannya,” ujar Novy.

Ferdinand (50), warga Perum Puri Kencana mengapresiasi dan berterima kasih atas digelarnya layanan pemberian vaksin rabies di tengah-tengah permukiman warga.

“Saya tadi membawa satu ekor kucing peliharaan saya untuk diberikan vaksin rabies agar tetap sehat dan bebas penyakit,” tandasnya.

BERITA TERKAIT
26 HPR di Kelurahan Pulo Divaksinasi Rabies

26 HPR di Kelurahan Pulo Divaksin Rabies

Selasa, 10 September 2024 741

 Warga Tebet Barat Senang Ada Layanan Jemput Bola Vaksinasi Rabies HPR

Warga Tebet Barat Senang Ada Layanan Jemput Bola Vaksinasi Rabies HPR

Kamis, 05 September 2024 967

 4.577 HPR Telah Divaksinasi Rabies di Jakbar

4.577 HPR di Jakarta Barat Sudah Divaksinasi Rabies

Senin, 19 Agustus 2024 905

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1161

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1047

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1542

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 840

Pramono memberikan keterangan pers setelah pembukaan Job Fair Disabilitas 2025

Pramono Bakal Tinjau Tanggul Baswedan Besok

Senin, 03 November 2025 494

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks