Tutupi PJU, Enam Pohon di Jalan Outer Ring Road Rawa Buaya Dipangkas

Rabu, 31 Juli 2024 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Erikyanri Maulana 759

Enam Pohon Dipangkas di Jalan Outer Ringroad Rawa Buaya

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Personel Suku Dinas Pertamanan dan Kehutanan Kota (Sudin Tamhut) Jakarta Barat melakukan pemangkasan pohon di Jalan Outer Ring Road, Kelurahan Rawa Buaya, Kecamatan Cengkareng.

"Pemangkasan dilakukan karena kondisi pohon yang rimbun dan lebat,"

Kepala Sudin Tamhut Jakarta Barat, Romy Sidharta mengatakan, pihaknya memangkas enam pohon yang terdiri dari tiga pohon petai Cina dan tiga pohon trambesi di ruas jalan tersebut.

“Pemangkasan dilakukan karena kondisi pohon yang rimbun dan lebat serta menutupi lampu penerangan jalan umum (PJU),” ujar Romy, Rabu (31/7).

Dikatakan Romy, pemangkasan dilakukan oleh tujuh personel Sudin Tamhut Jakarta Barat.

Toto Satria (51), warga RT 03/02, Kelurahan Rawa Buaya, menyambut baik pemangkasan pohon di wilayah permukimannya tersebut.

“Kami berterima kasih atas respons cepat petugas yang telah melakukan pemangkasan pohon. Ini juga untuk mengantisipasi pohon tumbang maupun sempal,” tandasnya.

BERITA TERKAIT
 9.280 Pohon Ditoping di Jaktim

9.280 Pohon Ditoping di Jaktim Selama Januari hingga April

Kamis, 25 April 2024 3288

 Empat Pohon di Rawa Bunga Ditoping

Empat Pohon Angsana di Rawa Bunga Ditoping

Kamis, 23 November 2023 8286

Lima Pohon di Cipinang Melayu Ditoping

Lima Pohon di Cipinang Melayu Ditoping

Senin, 19 Februari 2024 8083

BERITA POPULER
Pramono menyampaikan jawaban atas dua Raperda di Rapat Paripurna DPRD DKI

Pramono Sampaikan Jawaban Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 11044

Transjakarta Perluas Rute Harapan Indah-Pulo Gadung

Waspada Hujan Merata Guyur Jakarta Sepanjang Hari Ini

Rabu, 21 Januari 2026 959

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

Selasa, 20 Januari 2026 840

Ima Mahdiah memimpin pelaksanaan rapat paripurna DPRD DKI Jakarta

Ini Pandangan Umum Fraksi DPRD DKI Terhadap Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 733

Pemprov DKI Lakukan Operasi Modifikasi Cuaca Beberapa Hari ke Depan

Modifikasi Cuaca di Jakarta Dilakukan Beberapa Hari ke Depan

Kamis, 15 Januari 2026 1072

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks