Djarot: Laju Inflasi Kembali Normal Bulan Ini

Selasa, 04 Agustus 2015 Reporter: Andry Editor: Widodo Bogiarto 2772

Djarot: Laju Inflasi Kembali Normal Bulan Ini

(Foto: Reza Hapiz)

Wakil ‎Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat optimis kenaikan inflasi hingga 0,97 persen saat Ramadan dan pasca Lebaran tidak akan berlanjut.

Kenaikan inflasi hanya sesaat. Saya yakin dalam bulan ini sudah normal lagi

"Kenaikan inflasi hanya sesaat. Saya yakin dalam bulan ini sudah normal lagi," kata Djarot di Balaikota, Selasa (4/8).

Menurut Djarot, kenaikan inflasi setelah Lebaran terjadi karena banyak faktor. Diantaranya naiknya sejumlah harga kebutuhan pokok, seperti daging, cabai, minyak goreng dan telur.

"Kalau misalnya inflasi tidak bisa dikendalikan, ‎pemerintah bisa kembali gelar operasi pasar. Itu dapat menetralisir dan menekan inflasi daerah," tutur Djarot.

BERITA TERKAIT
Bulan Juli 2015 DKI Jakarta Inflasi 0,97 Persen

Inflasi Juli Capai 0,97 Persen

Senin, 03 Agustus 2015 2776

UMP 2015 DKI Berpotensi Naik

Ahok Tegaskan UMP DKI Tetap Rp 2,7 Juta

Selasa, 16 Desember 2014 5251

Kendalikan Inflasi, TPID Rutin Gelar Pertemuan

Kendalikan Inflasi, TPID Rutin Gelar Pertemuan

Rabu, 27 Mei 2015 3702

BERITA POPULER
Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Wibi Andrino memberi keterangan pers setelah Rapimgab

Wibi Berharap Pansus Hasilkan Perda yang Jadi Kebanggaan Jakarta

Jumat, 17 Oktober 2025 726

Pengunjung sedang melihat stan Dinas Parekraf DKI di Event WITF & SEABEF 2025

Jakarta Perkuat Promosi Pariwisata di Ajang Internasional WITF & SEABEF 2025

Sabtu, 11 Oktober 2025 1708

Personel Gabungan Bersihkan Tumpukan Sampah di Rawa Terate

Personel Gabungan Grebek Sampah di Rawa Terate

Kamis, 16 Oktober 2025 826

Proses pemadaman api di lokasi kebakaran oleh petugas gulkarmat

80 Personel Gulkarmat Berhasil Padamkan Kebakaran di Papanggo

Sabtu, 11 Oktober 2025 1660

Gubernur  Pramono meresmikan pos pemadam kebakaran di Kebayoran Lama Utara, Jakarta Selatan

Dibangun Tanpa APBD, Pos Damkar di Kebayoran Lama Utara Diresmikan

Senin, 13 Oktober 2025 1180

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks