4.100 Petugas Kebersihan RW akan Terima Bantuan

Selasa, 12 Mei 2015 Reporter: Budhy Tristanto Editor: Agustian Anas 3311

Bazis

(Foto: Ilustrasi)

Sebanyak 4.100 petugas kebersihan RW di wilayah Jakarta Timur akan mendapatkan bantuan dari Badan Amil Zakat Infak dan Sedekah (Bazis) setempat.

Ada sebanyak 4.100 petugas yang akan menerima bantuan. Bantuan diserahkan pada 30 Mei nanti

Penerima bantuan terdiri dari petugas swadaya RW, petugas kebersihan di SD, SMP, dan SMA. Setiap petugas kebersihan mendapatkan bantuan senilai Rp 300 ribu dan paket sembako.

"Ada sebanyak 4.100 petugas yang akan menerima bantuan. Bantuan diserahkan pada 30 Mei nanti," kata Dwi Busara, Kepala Bazis Jakarta Timur, Selasa (12/5).

Pemberian bantuan ini, kata Dwi, merupakan kegiatan rutin setiap tahunnya. Tahun lalu, ada 4.619 petugas yang menerima bantuan.

"Tahun ini, jumlah penerima memang berkurang, namun nominalnya lebih besar dari tahun lalu," ungkapnya.

Rencananya, penyerahan bantuan akan dilakukan di halaman Kantor Walikota Jakarta Timur.

BERITA TERKAIT
dinas kebersihan terima bantuan

4.619 Petugas Kebersihan RW Terima Bantuan

Minggu, 13 April 2014 5980

 Basuki Akan Bentuk Petugas Kebersihan di Ibukota

Lurah Diminta Awasi Kinerja Pasukan Kebersihan

Senin, 11 Mei 2015 2993

PT Pelindo II Serahkan Hibah 5 Truk Sampah

Basuki Senang Dapat Hibah 5 Truk Sampah

Senin, 11 Mei 2015 4405

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1250

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1127

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1641

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 414

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1478

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks