Saluran di Jalan Asem Baris Raya Dikuras

Kamis, 21 Juli 2022 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Andry 2542

Saluran di Jalan Asem Baris Raya Sepanjang 400 Meter Dikuras

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Selatan menguras saluran di Jalan Asem Baris Raya, RT 05/07, Kebon Baru, Tebet. 

Pengurasan dilakukan karena kondisi lumpur di saluran sudah cukup tebal

Kasatpel SDA Kecamatan Tebet, Hesti mengatakan, pengurasan saluran yang memiliki lebar 110 sentimeter ini dikerjakan sepanjang  400 meter.

"Pengurasan dilakukan karena kondisi lumpur di saluran sudah cukup tebal," ujarnya, Kamis (21/7).

Ia menuturkan, pengerjaan pengurasan telah dimulai sejak sebulan lalu dengan melibatkan delapan personel. Dalam kegiatan ini, para personel Satgas SDA mengeruk lumpur dari saluran hingga sedalam 30 sentimeter menggunakan peralatan manual.

"Saat ini pengerjaan sudah 60 persen dan diperkirakan selesai pertengahan Agustus. Setelah dikuras, saluran diharapkan bisa menampung lebih banyak air saat hujan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pengurasan Saluran Penghubung Karet Tengsin Capai 60 Persen

Pengurasan Saluran Penghubung Karet Tengsin Capai 60 Persen

Rabu, 20 Juli 2022 1485

Pengurasan Saluran Air Jalan Pluit Murni Raya Capai 60 Persen

Pengurasan Saluran Air Jalan Pluit Murni Raya Capai 60 Persen

Jumat, 15 Juli 2022 2073

Satgas SDA Kecamatan Palmerah Kuras Dua Saluran Mikro

Dua Saluran Mikro di Palmerah Dikuras

Kamis, 07 Juli 2022 1671

BERITA POPULER
Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1237

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1114

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1624

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Saluran Air di Jalan Darmawangsa IV Direvitalisasi

Rabu, 29 Oktober 2025 1466

Sejumlah kendaraan melintas saat cuaca hujan di pagi hari

Waspada, Hujan Deras Berpotensi Guyur Jakarta Pagi dan Siang Hari

Minggu, 02 November 2025 861

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks