Tempat Ibadah di Mangga Besar Disemprot Disinfektan

Minggu, 20 September 2020 Reporter: Rudi Hermawan Editor: F. Ekodhanto Purba 1988

Tempat Ibadah di Mangga Besar di Semprot Disinfektan

(Foto: Rudi Hermawan)

Kelurahan Mangga Besar, Taman Sari, Jakarta Barat hari inj melakukan penyemprotan cairan disinfektan dibeberapa tempat ibadah.

Penyemprotan disinfektan ini rutin kami lakukan bersama unsur tiga pilar dan warga untuk memutus mata rantai penyebaran COVID-19,

Lurah Mangga Besar, Dewanto Catur, mengatakan, penyemprotan dilakukan Masjid Al Ihklas di RW 01 dan Masjid Aw Awabin RW 04.

"Penyemprotan disinfektan ini rutin kami lakukan bersama unsur tiga pilar dan warga untuk memutus mata rantai penyebaran COVID-19," tuturnya, Minggu (20/9).

Dewanto menambahkan, selain itu, pihaknya juga mengingatkan kepada warga untuk menerapkan protokol 3M, yakni memakai masker,mencuci tangan, dan menjaga jarak.

"Harapannya, warga senantiasa menjalankan protokol kesehatan 3M ini," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
PMI Canangkan Penyemprotan Disinfektan Massal di Jakarta Barat

PMI Canangkan Penyemprotan Disinfektan Massal di Jakarta Barat

Sabtu, 19 September 2020 2288

 Kantor Wali Kota Jakbar di Semprot Disinfektan

Kantor Wali Kota Jakarta Barat Disemprot Disinfektan

Jumat, 18 September 2020 1860

 Aktifitas di Kantor Kecamatan Kelapa Gading Dihentikan Sementara

Kantor Kecamatan Kelapa Gading Ditutup Sementara

Sabtu, 19 September 2020 3913

BERITA POPULER
Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Minggu, 25 Januari 2026 2548

Kominfo Jakut Gandeng Jakut Hub Perkuat Literasi Digital Generasi Muda

Sudin Kominfotik Jakut Berkolaborasi Tingkatkan Literasi Digital

Selasa, 27 Januari 2026 1183

Cuaca berawan menaungi wilayah Jakarta hari ini

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Senin, 26 Januari 2026 1012

Petugas Dishub mengangkut motor yang parkir liar di depan Pasar Cipulir

Sudinhub Jaksel Tindak Parkir Liar di Jalan Ciledug Raya

Rabu, 28 Januari 2026 596

Pengendara motor mengenakan jas hujan melintas di jalan saat cuaca hujan

Hujan Bakal Basahi Jakarta Hari Ini

Rabu, 28 Januari 2026 666

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks