Kantor Kelurahan Kedoya Utara Dipercantik

Jumat, 14 Agustus 2020 Reporter: Rudi Hermawan Editor: F. Ekodhanto Purba 4883

Sambut HUT KE - 75 RI, Kelurahan Kedoya Utara di Percantik

(Foto: Rudi Hermawan)

Kantor Kelurahan Kedoya Utara dipercantik dengan menata wilayah dan memasang lampu LED merah putih sepanjang 80 meter di area kantor kelurahan.

Penataan wilayah ini dilakukan untuk memeriahkan HUT Ke-75 RI,

Lurah Kedoya Utara, Tubagus Masarul Iman mengatakan, penataan wilayah dilakukan dengan mengecat pot di sepanjang Jl Ratu Flamboyan Raya.

"Penataan wilayah ini dilakukan untuk memeriahkan HUT Ke-75 RI," tuturnya, Jumat (14/8).

Ia menjelaskan, penataan wilayah ini dilakukan oleh sepuluh personel PPSU dan empat personel Satpol PP kelurahan.

"Pengecetan pot bunga ini dilakukan di Jl Ratu Flamboyan Raya sepanjang 500 meter," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
Sambut HUT RI, Pemukiman dan Kantor Kelurahan Jati Dipercantik

Sambut HUT RI, Pemukiman dan Kantor Kelurahan Jati Dipercantik

Jumat, 14 Agustus 2020 3133

 Dinding Fly Over Tol Jakarta Merak di Mural Geometris

Dinding Flyover Jl Letjen S Parman Dipercantik

Kamis, 13 Agustus 2020 3842

Sambut HUT RI, PPSU Setu Bikin Mural Kemerdekaan dan COVID 19

Sambut HUT RI, Kolong Tol JORR Dipercantik dengan Mural

Selasa, 11 Agustus 2020 2555

BERITA POPULER
Sudin Parekraf Jaktim gelar panggung hiburan sambil galang donasi di Velodrome

Warga Jaktim! Nyok Nikmati Hiburan Sambil Berdonasi di Velodrome

Senin, 29 Desember 2025 2066

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti 5 Isu Strategis

APBD 2026 Telah Disahkan, DKI Soroti Lima Isu Strategis

Sabtu, 27 Desember 2025 1850

Pengawasan Kembang Api di Malam Tahun Baru Libatkan Petugas Gabungan

Petugas Gabungan Pantau Penggunaan Kembang Api di Tempat Hiburan

Rabu, 31 Desember 2025 874

Perayaan tahun baru tanpa kembang api di Jakarta tetap bermakna

Tanpa Kembang Api, Perayaan Tahun Baru di Jakarta Tetap Bermakna

Minggu, 28 Desember 2025 1249

Dirut PAM Jaya menjelaskan operasional IPA mobile kepada Gubernur DKI Jakarta

Pemprov DKI Kirim Armada Penyedia Air Bersih ke Lokasi Terdampak Bencana Sumatra

Rabu, 31 Desember 2025 643

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks