Kelurahan Cempaka Putih Timur Bangun Delapan Rak Tanaman Hidroponik

Jumat, 14 Agustus 2020 Reporter: Adriana Megawati Editor: F. Ekodhanto Purba 3194

 Sambut HUT Ke-74 RI, Kelurahan Cempaka Putih Timur Bangun Tanaman Hidroponik

(Foto: Adriana Megawati)

Kelurahan Cempaka Putih Timur membangun delapan rak knock down untuk tanaman hidroponik di Jl Cempaka Putih Tengah 33 RW 06, Kecamatan Cempaka Putih, Jakarta Pusat.

Pembuatan delapan rak untuk tanaman hidropinik dengan luas 34 meter ini dilakukan oleh kelompok tani RW 06,

Lurah Cempaka Putih Timur, Shinta Purnama Sari mengatakan, delapan rak tanaman hidroponik ini dibangun di atas lahan 120 meter dengan 1.300 lubang tanam dan panjang pipa 180 meter.

"Pembuatan delapan rak untuk tanaman hidropinik dengan luas 34 meter ini dilakukan oleh kelompok tani RW 06," ujarnya,  Jumat (14/8).

Ia menambahkan, pembuatan rak hidropinik itu telah dilakukan sekitar seminggu lalu dan rencananya akan diresmikan pada 16 Agustus, mendatang. 

Sementara itu, Penasehat Kelompok Petani Kota (KPK) Cempaka Putih Timur RW 06, Nick Nurrachman menuturkan, jenis-jenis tanaman yang ditanam antara lain sawi, selada, kangkung, pakchoy, samhong, bayam dan lain-lain. 

Menurutnya sistem tanam hidroponik sebagai salah satu solusi urban farming di di perkotaan.

"Jadi, model pertanian perkotaan ini perlu digalakkan kampanye agar warga gemar menanam," tandasnya.

BERITA TERKAIT
RPTRA Intiland Teduh Gelar Panen Tanaman Hidroponik

Pemkot Jakut Panen Sayuran Hidroponik di RPTRA Intiland Teduh

Selasa, 28 Juli 2020 3182

Kelurahan Cempaka Putih Timur Kolaborasi Dengan Kimia Farma Bangun Kebun Gizi Hidroponik

Kelurahan Cempaka Putih Timur Bangun Kebun Gizi Hidroponik

Senin, 20 Juli 2020 3951

Kadis Parekraf DKI Dimakamkan di TPU Karet Bivak

Kadis Parekraf DKI Dimakamkan di TPU Karet Bivak

Jumat, 14 Agustus 2020 2190

BERITA POPULER
Pramono menyampaikan jawaban atas dua Raperda di Rapat Paripurna DPRD DKI

Pramono Sampaikan Jawaban Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 11021

Transjakarta Perluas Rute Harapan Indah-Pulo Gadung

Waspada Hujan Merata Guyur Jakarta Sepanjang Hari Ini

Rabu, 21 Januari 2026 923

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

Selasa, 20 Januari 2026 774

Ima Mahdiah memimpin pelaksanaan rapat paripurna DPRD DKI Jakarta

Ini Pandangan Umum Fraksi DPRD DKI Terhadap Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 730

Seleksi Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo

Animo Pelatihan Bahasa Jepang di PPKPI Pasar Rebo Tinggi

Senin, 19 Januari 2026 676

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks