Kecamatan Tanah Abang Sosialisasikan Penggunaan Masker Kain

Senin, 06 April 2020 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 2785

Kecamatan Tanah Abang Sosialisasikan Penggunaan Masker Kain Kepada Warga

(Foto: Adriana Megawati)

Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat menyosialisasikan Seruan Gubernur (Sergub) Nomor 9 Tahun 2020 tentang Penggunaan Masker kepada warga di wilayahnya.

Kita sekaligus memberikan contoh penggunaan masker kain

Camat Tanah Abang, Yassin Pasaribu mengatakan, dalam sergub tersebut disebutkan, jenis masker yang digunakan minimal dua lapis dan dapat dicuci.

"Kita sekaligus memberikan contoh penggunaan masker. Selain itu kita juga bagikan 10 lusin masker kain," ujarnya, Senin (6/4).

Ia menjelaskan, penggunaan masker kain ini bagian dari upaya untuk memutus mata rantai virus Corona di Tanah Abang. Melalui kegiatan seperti ini, warga diharapkan bisa mulai beralih menggunakan masker kain.

"Ini kegiatan tanpa anggaran, tapi hasil kerja sama dengan pedagang yang memberikan harga di bawah pasar," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Kelurahan Petogogan Bagikan Seribu Masker Kepada Warga

Kelurahan Petogogan Bagikan 1.000 Masker Gratis

Senin, 06 April 2020 3558

 Kelurahan Keagungan Pasang Spanduk Penggunaan Masker

Seruan Penggunaan Masker Terus Digencarkan

Senin, 06 April 2020 4085

BERITA POPULER
Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Minggu, 25 Januari 2026 2574

Kominfo Jakut Gandeng Jakut Hub Perkuat Literasi Digital Generasi Muda

Sudin Kominfotik Jakut Berkolaborasi Tingkatkan Literasi Digital

Selasa, 27 Januari 2026 1213

Masa pembelajaran jarak jauh (PJJ) diperpanjang

Pramono Perpanjang Masa PJJ Sampai 1 Februari

Kamis, 29 Januari 2026 738

Cuaca berawan menaungi wilayah Jakarta hari ini

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Senin, 26 Januari 2026 1041

Pengendara motor mengenakan jas hujan melintas di jalan saat cuaca hujan

Hujan Bakal Basahi Jakarta Hari Ini

Rabu, 28 Januari 2026 685

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks