Turap Ambrol di Jl Kemang Selatan Diperbaiki

Senin, 02 Maret 2020 Reporter: Mustaqim Amna Editor: Andry 1911

 Turap Batu Kali di Jl. Kemang Selatan Diperbaiki Petugas

(Foto: Mustaqim Amna)

Suku Dinas Sumber Daya Air (SDA) Jakarta Selatan memperbaiki turap yang ambrol di Kali PHB Krukut, Jalan Kemang Selatan, Bangka, Mampang Prapatan pada Kamis (20/2) lalu.

Turap ini ambrol akibat terkikis air saat Kali PHB Krukut meluap

Kepala Seksi Pemeliharaan Suku Dinas SDA Jakarta Selatan, Junjung mengatakan, turap yang diperbaiki di lokasi memiliki panjang delapan meter dan tinggi dua setengah meter.

"Turap ini ambrol akibat terkikis air saat Kali PHB Krukut meluap. Kita turunkan sembilan personel untuk memperbaiki turap," ujarnya, Senin (2/3).

Ia menjelaskan, perbaikan turap dikerjakan setiap hari mulai Jumat (21/2) lalu dari pukul 08.00-16.00. Dalam perbaikan ini, pihaknya sekaligus mengembalikan lebar kali agar berfungsi optimal sepanjang musim hujan.

"Semoga tidak terulang lagi kejadian yang sama," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Perbaikan Turap Batu Kali PHB Permata Hijau Rampung

Perbaikan Turap Saluran PHB Pluis Rampung

Senin, 03 Februari 2020 1727

Perbaikan Turap Batu Kali PHB Jelawe Rampung

Perbaikan Turap Saluran PHB Jelawe Rampung

Minggu, 09 Februari 2020 2383

Perbaikan Turap Kali Baru Timur Capai 85 Persen

Perbaikan Turap Kali Baru Timur Sudah 85 Persen

Rabu, 19 Februari 2020 10873

BERITA POPULER
Pengunjung sedang melihat stan Dinas Parekraf DKI di Event WITF & SEABEF 2025

Jakarta Perkuat Promosi Pariwisata di Ajang Internasional WITF & SEABEF 2025

Sabtu, 11 Oktober 2025 1591

Sosialisasi dan pembentukan pos bantuan hukum di RPTRA Susukan Ceria

110 Peserta Ikuti Sosialisasi Posbankum di RPTRA Susukan Ceria

Kamis, 16 Oktober 2025 541

Proses pemadaman api di lokasi kebakaran oleh petugas gulkarmat

80 Personel Gulkarmat Berhasil Padamkan Kebakaran di Papanggo

Sabtu, 11 Oktober 2025 1541

Prosedur Pemindahan Pedagang Pasar Barito

Prosedur Pemindahan Pedagang Pasar Barito ke Sentra Fauna Kembali Dilakukan

Rabu, 15 Oktober 2025 728

Ketua KI DKI Jakarta mengatakan sebanyak 712 badan publik telah mengisi SAQ E-Monev 2025

712 Badan Publik Rampungkan Pengisian SAQ E-Monev 2025

Kamis, 16 Oktober 2025 488

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks