Monas Padat Pengunjung

Selasa, 31 Desember 2019 Reporter: Agung Supriyanto Editor: Toni Riyanto 5310

61,405 Wisatawan Kunjungi Monas Saat Pergwntian Tahun 2019-2020

(Foto: Agung Supriyanto)

Kawasan wisata Monumen Nasional (Monas), Gambir, Jakarta Pusat, sejak pagi hari mulai dipadati pengunjung yang ingin merayakan malam pergantian tahun.

Kami menampilkan video mapping sebanyak lima kali,

Kepala Unit Pengelola Kawasan (UPK) Wisata Monas, Mohammad Isa Sanuri mengatakan, sejak pukul 08.00- 14.00 jumlah pengunjung Monas sudah mencapai 61.405 orang, baik wisatawan mancanegara maupun nusantara.

"Kami memprediksi, hingga malam hari jumlah pengunjung akan semakin meningkat," ujarnya, Selasa (31/12).

Isa menjelaskan, untuk loket kunjungan ke Tugu Monas ditutup pada pukul 18.00.

"Sebagai bentuk hiburan lain, kami menampilkan video mapping sebanyak lima kali yang bisa disaksikan dari luar area Tugu Monas mulai mulai pukul 19.00-24.00," terangnya.

Menurutnya, untuk pengamanan kawasan Monas, pihaknya mengerahkan 100 personel internal serta perbantuan dari Polri dan TNI sebanyak 120 orang.

"Khusus untuk penanganan kebersihan kami ada 150 petugas," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Libur Nataru, 310, 488 Wisatawan Padati Monas

310.488 Wisatawan Berekreasi ke Monas

Rabu, 25 Desember 2019 2227

Petugas Upacara Peringatan Hari Ibu Ke-91 Pemprov DKI Didominasi Perempuan

Petugas Upacara Hari Ibu di Monas Didominasi ASN Perempuan

Senin, 23 Desember 2019 3476

BERITA POPULER
Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Sudah Dibersihkan

Tumpukan Sampah di TPS RW 10 Penggilingan Tuntas Dibersihkan

Kamis, 08 Januari 2026 1495

 50 Kilogram Jagung Pulut Berhasil Dipanen dari Pulau Tidung Kecil

50 Kilogram Jagung Pulut Dipanen di Pulau Tidung Kecil

Rabu, 07 Januari 2026 1578

Kebakaran di lantai lima Tzu Chi School berhasil dipadamkan

Kebakaran Gedung Tzu Chi School Berhasil Dipadamkan

Senin, 12 Januari 2026 673

Proyek LRT Jakarta Fase 1B

Jakpro Konsisten Laksanakan Penugasan Strategis Sepanjang 2025

Kamis, 08 Januari 2026 1138

Sambut HUT ke-500, Jakarta Gelar Duel Clash of Legends di GBK

Laga El Clasico Legenda Real Madrid dan Barcelona akan Tersaji di Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 557

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks