Tim Verifikasi Adipura Lakukan Penilaian ke Kepulauan Seribu

Jumat, 13 Desember 2019 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 2475

Tim Verifikasi Adipura Lakukan Penilaian ke Kepulauan Seribu

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Tim penilaian Adipura tahun 2019 dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), melakukan verifikasi lapangan di enam kelurahan di wilayah Kepulauan Seribu.  

Kita ingin melihat kebersihan pulaunya, penghijaun, jalan, pengelolaan sampah, rumah sakit, sekolah maupun Instalasi Pengelolahan Air Limbah (IPAL)

Ketua Tim Penilai Adipura, Endang Setiyawati mengatakan, dari hasil tinjuan lapangan ke Kelurahan Pulau Untung Jawa, Pulau Pari, Pulau Panggang, Pulau kelapa, Harapan dan Pulau Tidung, kebersihan pantai dan lingkungannya sudah sangat baik.  

"Kita ingin melihat kebersihan pulaunya, penghijaun, jalan, pengelolaan sampah, rumah sakit, sekolah maupun Instalasi Pengelolahan Air Limbah (IPAL)," ujarnya, Jumat (13/12).  

Wakil Bupati Kepulauan Seribu, Junaedi, mengaku optimistis bisa meraih juara Adipura tahun ini. Apalagi, Kepulauan Seribu merupakan tempat tujuan wisata yang memang kebersihannya sangat terjaga.

"Juara Adipura merupakan bentuk pembuktian Kepulauan Seribu layak menjadi Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN)," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pemkot Jaksel Raih Penghargaan Plakat Adipura Kategi Pasar Terbaik

Pemkot Jaksel Raih Penghargaan Plakat Adipura Kategori Pasar Terbaik

Kamis, 17 Januari 2019 2808

Pemkot Jakut Optimis Raih Hasil Maksimal di Penilaian Adipura 2019

Pemkot Jakut Optimistis Raih Hasil Maksimal di Penilaian Adipura 2019

Senin, 02 Desember 2019 2336

 Wabub Cek Kesiapan Wilayah Jelang Penilaian Adipura 2019

Wakil Bupati Cek Kesiapan untuk Penilaian Adipura

Senin, 09 Desember 2019 1637

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2353

Penanganan Korban ledakan SMAN 72 di RS Islam Jakarta Cempaka Putih

Korban Ledakan di SMAN 72 Terus Dapatkan Penanganan Medis, Sore Ini Terdata 28 Orang

Sabtu, 08 November 2025 1084

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1633

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1485

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 1175

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks