FKUB Jaksel Gelar Silaturahmi

Rabu, 04 Desember 2019 Reporter: Rezki Apriliya Iskandar Editor: Andry 2030

FKUB Jaksel Gelar Silaturahmi dan Dialog Antar Umat Beragama

(Foto: Rezki Apriliya Iskandar)

Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Jakarta Selatan mengadakan acara silaturahmi dan dialog antar umat beragama di Aula Destra Bawah, Komplek Panti Asuhan Desa Putera, Jalan Desa Putera, Srengseng Sawah, Jagakarsa.

Limbah plastik dapat dikumpulkan bersama-sama melalui bank sampah terdekat,

Kegiatan tersebut dihadiri 75 peserta yang terdiri dari unsur kelurahan, kecamatan, tokoh masyarakat, tokoh agama, TNI dan Polri.

Kepala Suku Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Jakarta Selatan, Dirhamul Nugraha mengatakan, selain dialog kegiatan kemasyarakatan, dalam acara kali ini sekaligus disosialisasikan pemanfaatan limbah sampah plastik di lingkungan sekitar.

"Limbah plastik dapat dikumpulkan bersama-sama melalui bank sampah terdekat," ujarnya, Rabu (4/12).

Sementara itu, Ketua FKUB Jakarta Selatan, Abu Chaeri menambahkan, koordinasi antara FKUB dan forum kemasyarakatan lainnya harus terjalin dengan baik dan kompak. Hal ini demi tercapainya lingkungan yang aman, nyaman dan harmonis.

BERITA TERKAIT
Anies Kukuhkan Pengurus FKUB Periode 2019-2024

Anies Kukuhkan Pengurus FKUB Periode 2019-2024

Rabu, 28 Agustus 2019 3245

FKUB akan Terus Rawat Kerukunan dan Persatuan di Jakarta

FKUB Berkomitmen Terus Rawat Kerukunan dan Persatuan di Jakarta

Rabu, 28 Agustus 2019 1520

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2127

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 922

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1405

Seorang penumpang melakukan tap in di Halte Transjakarta Rawamangun

Pramono Minta Transjakarta Tingkatkan Layanan Sistem Pembayaran

Kamis, 30 Oktober 2025 1792

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1273

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks