UKPD Kepulauan Seribu Diminta Libatkan Pelaku Usaha Lokal

Senin, 02 Desember 2019 Reporter: Suparni Editor: Andry 1000

UKPD Kepulauan Seribu Diminta Libatkan Pelaku Usaha Lokal

(Foto: Suparni)

Bupati Kepulauan Seribu, Husein Murad meminta seluruh Unit Kerja Perangkat Daerah (UKPD) di wilayahnya untuk melibatkan pelaku usaha lokal dalam menjalankan setiap kegiatan.

Setiap kegiatan yang bersinggungan dengan masyarakat dapat melibatkan pelaku usaha,

Husein menilai, langkah ini perlu dilakukan untuk meningkatkan pembangunan di sektor perekonomian dan pemberdayaan masyarakat lokal.

"Setiap kegiatan yang bersinggungan dengan masyarakat dapat melibatkan pelaku usaha agar warga merasakan langsung dampaknya secara ekonomi," ujarnya, Senin (2/12).

Menurut Husein, saat ini masih banyak UKPD menggunakan jasa usaha dari wilayah daratan saat melaksanakan kegiatan yang bersinggungan dengan masyarakat. Padahal di Kepulauan Seribu banyak pelaku usaha serupa yang bisa diberdayakan.

"Tujuannya hanya ingin menghidupkan usaha masyarakat. Apalagi selama ini mereka sering kita bina dan perlu juga diberdayakan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pelaku Usaha di Kepulauan Seribu Utara Mendapatkan Pendampingan Kewirausahaan

Pelaku Usaha di Kepulauan Seribu Diberi Pelatihan Pemasaran Produk

Kamis, 24 Oktober 2019 1734

 Penggiat Wisata Apresiasi Bangkitnya Sektor Pariwisata Kepulauan Seribu

Penggiat Wisata Apresiasi Bangkitnya Sektor Pariwisata Kepulauan Seribu

Kamis, 26 September 2019 2264

Warga Pulau Tidung Diedukasi Cara Mengelola Informasi

Warga Pulau Tidung Diedukasi Mengelola Informasi

Rabu, 24 Juli 2019 1255

BERITA POPULER
Wali Kota Jakbar, Iin Mutmainnah serahkan SK PPPK Paruh Waktu

Wali Kota Jakbar Minta 485 PPPK Paruh Waktu Berikan Pelayanan Prima

Jumat, 02 Januari 2026 7153

Pohon Tumbang dan Genangan di Pulau Untung Jawa Tuntas Ditangani

Pohon Tumbang dan Genangan di Pulau Untung Jawa Tuntas Ditangani

Jumat, 02 Januari 2026 2734

Sudin Parekraf Jaktim gelar panggung hiburan sambil galang donasi di Velodrome

Warga Jaktim! Nyok Nikmati Hiburan Sambil Berdonasi di Velodrome

Senin, 29 Desember 2025 2363

Arus Balik Pemudik Mulai Terlihat di Terminal Tanjung Priok

Arus Balik Nataru di Terminal Tanjung Priok Mulai Terlihat

Sabtu, 03 Januari 2026 1150

Arus Balik Libur Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Arus Balik Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Jumat, 02 Januari 2026 1331

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks