Sudin Dukcapil Jaksel Sudah Distribusikan 240.729 KIA

Kamis, 28 November 2019 Reporter: Rezki Apriliya Iskandar Editor: Andry 1399

Per 24 November 2019, Sudin Dukcapil Jaksel Sudah Distribusikan 240.729 KIA

(Foto: Rezki Apriliya Iskandar)

Selama periode Januari hingga 24 November 2019, Suku Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Sudin Dukcapil) Jakarta Selatan tercatat telah mendistribusikan 240.729 Kartu Identitas Anak (KIA) di wilayahnya.

Mudah-mudahan tercapai sampai akhir Desember

Kepala Sudin Dukcapil Jakarta Selatan, Abdul Haris menargetkan, hingga akhir Desember 2019, seluruh murid sekolah di wilayahnya yang berusia di bawah 17 tahun sudah memiliki KIA.

"Mudah-mudahan tercapai sampai akhir Desember," ujarnya, Kamis (28/11).

Ia menjelaskan, penerbitan KIA bertujuan agar anak-anak berusia di bawah 17 tahun memiliki perlindungan dan kemudahan akses pelayanan publik. KIA ditujukan sebagai identitas yang dapat diandalkan dalam keadaan darurat.

"Pembuatan dokumen kependudukan saat ini makin mudah," tandasnya.

BERITA TERKAIT
262 KIA Didistribusikan di 10 Sekolah di Gandaria Selatan

10 Sekolah di Gandaria Selatan Sudah Didistribusikan 262 KIA

Jumat, 15 November 2019 3420

7.210 KIA Didistribusikan ke 39 Sekolah di Cakung

7.210 KIA Telah Didistribusikan ke 39 Sekolah di Cakung

Jumat, 01 November 2019 1967

BERITA POPULER
Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Transjakarta Pastikan Seluruh Layanan Kembali Normal

Minggu, 25 Januari 2026 2590

Kominfo Jakut Gandeng Jakut Hub Perkuat Literasi Digital Generasi Muda

Sudin Kominfotik Jakut Berkolaborasi Tingkatkan Literasi Digital

Selasa, 27 Januari 2026 1221

Masa pembelajaran jarak jauh (PJJ) diperpanjang

Pramono Perpanjang Masa PJJ Sampai 1 Februari

Kamis, 29 Januari 2026 784

Cuaca berawan menaungi wilayah Jakarta hari ini

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Senin, 26 Januari 2026 1052

Pengendara motor mengenakan jas hujan melintas di jalan saat cuaca hujan

Hujan Bakal Basahi Jakarta Hari Ini

Rabu, 28 Januari 2026 691

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks