Perumda Pasar Jaya Luncurkan Aplikasi E-Office

Jumat, 15 November 2019 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Budhy Tristanto 6747

Perumda Pasar Jaya Luncurkan Aplikasi E-Office

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Perumda Pasar Jaya, Jumat (15/11), meluncurkan aplikasi E- Office untuk mengefisiensikan proses administrasi perusahaan.

Ini bisa memotong waktu proses administasi yang biasanya dilakukan secara manual. 

Direktur Utama Perumda Pasar Jaya, Arief Nasrudin mengatakan, dengan aplikasi ini proses administrasi surat menyurat dilakukan secara digital. Dengan aplikasi E-Office keabsahan dan persetujuan surat bisa dilakukan secara online di manapun.  

“Ini bisa memotong waktu proses administasi yang biasanya dilakukan secara manual. Pemberi disposisi bisa melakukan tugasnya kapan saja dan dimana saja, karena bisa dibuka melalui perangkat elektronik,” ujarnya.

Dengan sistem aplikasi ini, lanjut Arief, penyimpanan dokumen arsip juga dapat dilakukan secara elektronik, sehingga mampu mengatasi masalah keterbatasan ruang penyimpanan dokumen.

"Dengan aplikasi ini penyimpanan dokumen arsip dapat dilakukan secara elektronik. Penerapan ini memberikan kemudahan dalam proses pencatatan, pencarian, serta pelaporan dokumentasi secara online," tutupnya.

BERITA TERKAIT
Komisi C Minta PD Pasar Jaya Terapkan Konsep One Stop Living

Perumda Pasar Jaya Diminta Optimalkan Penggunaan Panel Surya

Rabu, 30 Oktober 2019 1801

PD Dharma Jaya akan Pasok Daging ke Kepulauan Seribu

PD Dharma Jaya akan Pasok Daging ke Kepulauan Seribu

Selasa, 12 November 2019 2054

Sosialisasi Pelaporan dengan Telegram Disambut Baik FKDM di Pesanggrahan

FKDM Pesanggrahan Disosialisasikan Penggunaan Aplikasi

Jumat, 08 November 2019 3271

BERITA POPULER
Wali Kota Jakbar, Iin Mutmainnah serahkan SK PPPK Paruh Waktu

Wali Kota Jakbar Minta 485 PPPK Paruh Waktu Berikan Pelayanan Prima

Jumat, 02 Januari 2026 7567

Pohon Tumbang dan Genangan di Pulau Untung Jawa Tuntas Ditangani

Pohon Tumbang dan Genangan di Pulau Untung Jawa Tuntas Ditangani

Jumat, 02 Januari 2026 2978

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Selasa, 06 Januari 2026 838

Pramono Pastikan Jakarta Antisipasi Ancaman Superflu ​

Pemprov DKI Siapkan Langkah Antisipatif Cegah Potensi Penularan Superflu

Selasa, 06 Januari 2026 748

Arus Balik Pemudik Mulai Terlihat di Terminal Tanjung Priok

Arus Balik Nataru di Terminal Tanjung Priok Mulai Terlihat

Sabtu, 03 Januari 2026 1291

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks