Operasional Gerai SILA Pluit Village Diuji Coba Pekan Depan

Jumat, 20 September 2019 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 1631

Operasional Gerai SILA Pluit Village Diujicoba Pekan Depan

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Utara, akan melakukan uji coba Sinergi Layanan Publik (SILA) di Mall Pluit Village, Senin (22/9) pekan depan. 

Masyarakat yang ingin mengurus keperluan administrasi kependudukan, paspor, tilang sampai dengan layanan kesehatan silakan datang,

Asisten Pemerintah Kota Jakarta Utara, Abdul Khalit mengatakan, nantinya gerai akan memberikan layanan mulai dari administrasi kependudukan, paspor, tilang sampai dengan layanan kesehatan.

"Akan ada delapan pelayanan dalam satu lokasi tersebut," katanya, Jumat (20/9).

Menurut Khalit, uji coba gerai SILA sebagai pembuktian bahwa pemerintah berperan aktif dalam memberikan layanan kepada masyarakat. Apalagi, gerai merupakan hasil kerjas ama Forum Koordinasi Pimpinan Kota (Forkopimko) Jakarta Utara.

"Masyarakat yang ingin mengurus keperluan administrasi kependudukan, paspor, tilang sampai dengan layanan kesehatan silakan datang," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Gerai Sinergi Layanan Masyarakat di Pusat Perbelanjaan Diluncurkan Agustus

Gerai Sinergi Layanan Masyarakat di Pusat Perbelanjaan Diluncurkan Agustus

Jumat, 19 Juli 2019 2490

KSOP Kepulauan Seribu Siap Melayani Pembuatan Pas Besar Kapal Diatas 7 GT

50 Pas Besar Kapal di Atas 7 GT Bakal Terbitkan

Kamis, 07 Februari 2019 4031

BERITA POPULER
Biro Hukum DKI menggelar Diskusi Pencegahan Kekerasan terhadap Anak

Biro Hukum DKI Gelar Diskusi Pencegahan Kekerasan Terhadap Anak

Rabu, 05 November 2025 2262

Petugas memadamkan kebakaran rumah di Pondok Pinang

Kebakaran di Pondok Pinang Diduga Dipicu Korsleting

Minggu, 02 November 2025 1542

Penumpang menuruni Transjakarta

Targetkan 400 Juta Pelanggan, Transjakarta Menuju Fase Smart Mobility

Selasa, 04 November 2025 1074

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Ketua DPRD Dukung Relaksasi Pajak untuk Jaga Daya Beli Warga

Minggu, 02 November 2025 1402

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Pramono Beri Apresiasi dan Dorong Semangat Masyarakat Peduli Lingkungan

Selasa, 04 November 2025 907

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks