Pekan Depan, Seluruh Sistem LRT Diuji Coba

Jumat, 05 April 2019 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Andry 2127

 Pekan Depan, Seluruh Sistem LRT Diuji Coba

(Foto: Mochamad Tresna Suheryanto)

PT LRT Jakarta akan melakukan uji coba seluruh sistem kereta Light Rail Transit (LRT) Koridor Kelapa Gading-Velodrome.

Minggu depan akan kami uji coba seluruh sistem operasi

Uji coba tersebut dilakukan untuk memastikan seluruh sistem LRT berjalan baik sebelum beroperasi secara komersial.

Direktur Proyek PT LRT Jakarta, Iwan Takwin mengatakan, sistem LRT yang akan diuji coba mulai dari kereta, fasilitas, stasiun, pusat kontrol operasional hingga sistem tapping kartu.

"Minggu depan akan kami uji coba seluruh sistem operasi. Termasuk sistem tiketing menggunakan kartu single trip internal," ujarnya, Jumat (5/4).

Menurut Iwan, setelah seluruh sistem diuji coba, pihaknya akan melibatkan publik serta melakukan simulasi pemenuhan Standar Pelayanan Minimum (SPM).

"Rencananya pertengahan uji coba sistem LRT April akan melibatkan publik. Nanti kami informasikan," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
LRT Jakarta Siap Beroperasi Secara Komersial

LRT Jakarta Siap Beroperasi Secara Komersial

Rabu, 03 April 2019 3515

 Dua Pekan, Penumpang Uji Coba LRT Capai 2.500 Orang

Penumpang Uji Coba LRT Capai 2.500 Orang

Senin, 18 Maret 2019 2927

 Komisi C DPRD DKI Minta PT MRT dan LRT Hitung Tarif dan Subsidi

Komisi C Ingin Subsidi MRT dan LRT Dikaji Lebih Detail

Senin, 18 Maret 2019 2063

BERITA POPULER
Warga Diminta Waspadai ISPA di Musim Pancaroba

Warga Diminta Waspada ISPA di Musim Pancaroba

Kamis, 13 November 2025 1373

Gubernur Pramono memberikan keterangan di Balai Kota

Pramono Dukung Pempus Kaji Games Kekerasan Pasca-Ledakan di Sekolah

Senin, 10 November 2025 1750

Penanganan Korban ledakan SMAN 72 di RS Islam Jakarta Cempaka Putih

Korban Ledakan di SMAN 72 Terus Dapatkan Penanganan Medis, Sore Ini Terdata 28 Orang

Sabtu, 08 November 2025 1907

Temui Menko Airlangga, Pramono Usulkan Dua Proyek DKI Masuk PSN

Temui Menko Airlangga, Pramono Usulkan Dua Proyek DKI Masuk PSN

Senin, 10 November 2025 1056

Cuaca Berawan dan Gerimis Selimuti Jakarta

Cuaca Berawan dan Gerimis Selimuti Jakarta

Rabu, 12 November 2025 689

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks