Pemprov Didorong Segera Rampungkan Pembangunan Restoran Apung

Jumat, 28 September 2018 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 2260

Dewan Dorong Pemprov DKI Segera Realisasikan Restoran Apung

(Foto: doc)

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta mendorong Pemerintah Provinsi (Pemprov) segera merealisasikan Restoran Apung di Muara Angke, Penjaringan, Jakarta Utara.

Pemprov harus tetap memonitoring itu. Karena sudah tenggat waktu

Sebab, pembangunan restoran yang telah dimulai sejak pertengahan Agustus 2017 itu ditargetkan selesai dalam 1,5 tahun.

"Pemprov harus tetap memonitoring itu. Karena sudah tenggat waktu," ujarnya, Jumat (28/9).

Menanggapi hal tersebut, Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (KPKP DKI Jakarta, Darjamuni menjelaskan, pembangunan Restoran Apung saat ini telah mencapai 40 persen. Proyek tersebut dipastikan masih berjalan hingga sekarang.

"Restoran Apung sekarang udah 40 persen dan masih berjalan. Cuma tidak bisa kita pacu selesai November nanti. Karena IMB-nya masih dalam proses," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Restoran Apung di Muara Angke Ditargetkan Rampung 1,5 Tahun

Pembangunan Restoran Apung Ditarget Selesai 1,5 Tahun

Senin, 15 Mei 2017 9061

Restoran Apung Muara Angke Didesain Berbentuk Ikan Pari

Restoran Apung Muara Angke Didesain Berbentuk Ikan Pari

Minggu, 18 Desember 2016 11561

BERITA POPULER
Wali Kota Jakbar, Iin Mutmainnah serahkan SK PPPK Paruh Waktu

Wali Kota Jakbar Minta 485 PPPK Paruh Waktu Berikan Pelayanan Prima

Jumat, 02 Januari 2026 7576

Pohon Tumbang dan Genangan di Pulau Untung Jawa Tuntas Ditangani

Pohon Tumbang dan Genangan di Pulau Untung Jawa Tuntas Ditangani

Jumat, 02 Januari 2026 2985

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Selasa, 06 Januari 2026 847

Arus Balik Pemudik Mulai Terlihat di Terminal Tanjung Priok

Arus Balik Nataru di Terminal Tanjung Priok Mulai Terlihat

Sabtu, 03 Januari 2026 1307

Arus Balik Libur Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Arus Balik Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Jumat, 02 Januari 2026 1472

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks