Pemkot Jakbar Gelar Pawai Replika Obor Asian Games Pekan Depan

Senin, 02 Juli 2018 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 3077

Pemkot Jakbar Gelar Pawai Replika Obor Asian Games Pekan Depan

(Foto: doc)

Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Barat akan menggelar pawai Replika Obor Asian Games 2018, pada 8 Juli nanti di delapan wilayah kecamatan dan 56 kelurahan . 

Kami mengajak warga turut menyemarakkan dan mensukseskan perhelatan Asian Games 2018

Kepala Suku Dinas Pemuda dan Olahraga Jakarta Barat, Joko Margo Santoso mengatakan, Replika Obor Asian Games akan diarak oleh satu regu berisi 11 orang secara estafet dengan jarak 500 meter. 

"Jadi, kalau satu kelurahan jaraknya tiga kilometer, sebanyak enam regu dipersiapkan untuk menerima estafet replika obor. Satu regu terdiri dari satu pelari utama dan 10 pendamping," ujarnya, Senin (2/7). 

Ia menambahkan, setelah dibawa keliling replika obor ke seluruh kelurahan nantinya balik kembali ke kantor kecamatan masing-masing. 

"Kami mengajak warga turut menyemarakkan dan mensukseskan perhelatan Asian Games 2018," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
4.290 Warga Akan Berpartisipasi dalam Pawai Obor Asian Games Jaksel

4.290 Warga Jaksel akan Meriahkan Pawai Obor Asian Games

Rabu, 27 Juni 2018 3075

Warga Jaktim Antusias Ikut Pawai Replika Obor Asian Games

Warga Antusias Ikut Pawai Replika Obor Asian Games

Minggu, 01 Juli 2018 3215

 Musik Tanjidor Meriahkan Pawai Obor Asian Games di Jaktim

Musik Tanjidor Meriahkan Pawai Obor Asian Games di Jaktim

Minggu, 01 Juli 2018 3789

Pemkot Jaktim Gelar Simulasi Pawai Obor Asian Games

Pemkot Jaktim Gelar Simulasi Pawai Obor Asian Games

Selasa, 26 Juni 2018 2338

Pemprov DKI Bakal Gelar Festival Jelang Obor Asian Games XVIII

Pemprov DKI Bakal Gelar Festival Jelang Obor Asian Games XVIII

Sabtu, 23 Juni 2018 3198

BERITA POPULER
Pramono menyampaikan jawaban atas dua Raperda di Rapat Paripurna DPRD DKI

Pramono Sampaikan Jawaban Raperda P4GN dan RPIP

Senin, 19 Januari 2026 11126

Wali Kota Jakarta Barat meninjau lokasi pengungsian penyintas banjir

Wali Kota Jakbar Pastikan Penanganan Genangan Berjalan Sesuai SOP

Jumat, 23 Januari 2026 603

Transjakarta Perluas Rute Harapan Indah-Pulo Gadung

Waspada Hujan Merata Guyur Jakarta Sepanjang Hari Ini

Rabu, 21 Januari 2026 1047

Hujan lebat dan merata diprediksi guyur Jakarta hari ini, Jumat (23/1)

Hujan Lebat dan Merata Diprediksi Guyur Jakarta Hari Ini

Jumat, 23 Januari 2026 596

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

BMKG Prediksi Hujan Merata di Jakarta Hari Ini

Selasa, 20 Januari 2026 975

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks