Sudin Bina Marga Jakpus Betonisasi Jalan Gunung Sahari VII

Rabu, 16 Mei 2018 Reporter: Suparni Editor: Rio Sandiputra 3181

 Sudin Bina Marga Jakpus Betonisasi Jalan Gunung Sahari VII

(Foto: Suparni)

Suku Dinas Bina Marga Jakarta Pusat melakukan betonisasi Jalan Gunung Sahari VII A, RW 03, Kelurahan Gunung Sahari Utara, Sawah Besar. Betonisasi dilakukan menindaklanjuti permintaan warga pada Musrenbang 2017 lalu.

Panjangnya 1.078,5 meter dengan lebar 5,5 meter. Saat ini sudah sekitar 300 meter kita kerjakan

"Panjangnya 1.078,5 meter dengan lebar 5,5 meter. Saat ini sudah sekitar 300 meter kita kerjakan," ujar Yudha, Kepala Seksi Jembatan dan Jalan Suku Dinas Bina Marga Jakarta Pusat, Rabu (16/5).

Menurutnya, dalam pembangunan jalan tersebut pihaknya sekaligus melakukan perbaikan kanstin dan tali air yang sebelumnya tidak berfungsi. Jalan ditinggikan sekitar 20 sentimeter agar air tidak menggenang.

"Kita sudah mulai kerjakan sejak 24 April lalu, target kita 7 Agustus mendatang sebelum Asian Games sudah selesai dan dapat dilalui," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Jalan Lingkungan di Grogol Petamburan Sudah Dibeton

Betonisasi 20 Titik Jalan Lingkungan di Grogol Petamburan Rampung

Kamis, 09 November 2017 3461

152 Titik Jalan di Jakut Dibetonisasi

152 Titik Jalan di Jakut Dibetonisasi

Jumat, 06 Oktober 2017 2001

Sudin Bina Marga Betonisasi 40 Titik Jalan

40 Titik Jalan di Jaktim Dibetonisasi

Kamis, 05 Oktober 2017 2776

BERITA POPULER
Wali Kota Jakbar, Iin Mutmainnah serahkan SK PPPK Paruh Waktu

Wali Kota Jakbar Minta 485 PPPK Paruh Waktu Berikan Pelayanan Prima

Jumat, 02 Januari 2026 7588

Pohon Tumbang dan Genangan di Pulau Untung Jawa Tuntas Ditangani

Pohon Tumbang dan Genangan di Pulau Untung Jawa Tuntas Ditangani

Jumat, 02 Januari 2026 2995

Arus Balik Libur Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Arus Balik Nataru Mulai Menggeliat di Terminal Terpadu Pulo Gebang

Jumat, 02 Januari 2026 1483

Arus Balik Pemudik Mulai Terlihat di Terminal Tanjung Priok

Arus Balik Nataru di Terminal Tanjung Priok Mulai Terlihat

Sabtu, 03 Januari 2026 1316

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Cuaca Berawan Diprediksi Naungi Jakarta Hari Ini

Selasa, 06 Januari 2026 855

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks