20 RPTRA di Jaktim Siap Diresmikan

Senin, 09 Oktober 2017 Reporter: Suparni Editor: Andry 3211

 20 RPTRA di Jaktim Siap Diresmikan

(Foto: Suparni)

Sebanyak 20 Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) di Jakarta Timur yang dibiayai dari dana Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2017 telah rampung dibangun dan siap diresmikan.

20 RPTRA dengan luasan bervariasi ini seluruhnya telah rampung dibangun dan siap diresmikan gubernur

"20 RPTRA dengan luasan bervariasi ini seluruhnya telah rampung dibangun dan siap diresmikan gubernur," ujar Suharyati, Kepala Suku Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (PRKP) Jakarta Timur, Senin (9/10).

Ia menyebutkan, 20 RPTRA yang siap diresmikan ini masing-masing tersebar di empat lokasi di Duren Sawit, enam lokasi di Cakung, satu di Pulogadung, lima di Cipayung dan empat di Ciracas.

Menurutnya, dari 20 RPTRA tersebut, sebagian di antaranya bahkan sudah dimanfaatkan untuk aktivitas warga.

"Seluruhnya menghabiskan dana dari APBD sebesar Rp 30 Miliar," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Gubernur Resmikan RPTRA Jaka Teratai Jatinegara Kaum

Djarot Resmikan RPTRA Jaka Teratai di Jatinegara Kaum

Selasa, 03 Oktober 2017 2888

DKI akan Miliki 292 RPTRA Hingga Akhir Tahun

DKI akan Miliki 292 RPTRA Hingga Akhir Tahun

Senin, 02 Oktober 2017 3222

50 Pedagang di RPTRA Kalijodo akan Ikuti Program Retribusi Autodebet

50 Pedagang di RPTRA Kalijodo akan Ikuti Program Retribusi Autodebet

Kamis, 05 Oktober 2017 2954

BERITA POPULER
Pembongkaran tiang monorel di Rasuna Said

Pembongkaran Tiang Monorel Tandai Dimulainya Penataan Jl HR Rasuna Said

Rabu, 14 Januari 2026 671

Sambut HUT ke-500, Jakarta Gelar Duel Clash of Legends di GBK

Laga El Clasico Legenda Real Madrid dan Barcelona akan Tersaji di Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 959

Kebakaran di lantai lima Tzu Chi School berhasil dipadamkan

Kebakaran Gedung Tzu Chi School Berhasil Dipadamkan

Senin, 12 Januari 2026 839

Seorang warga menggunakan payung berjalan di trotoar

BMKG: Hujan Dominasi Sejumlah Wilayah Jakarta Hari Ini

Senin, 12 Januari 2026 679

Pembongkaran Tiang Monorel Langkah Tepat Menata Rasuna Said

Pembongkaran Tiang Monorel Langkah Tepat Menata Kawasan Rasuna Said

Rabu, 14 Januari 2026 378

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks