18 Mobil di Kelapa Gading dan Sunter Agung Diderek

Rabu, 07 Desember 2016 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Andry 5043

18 Mobil di Kelapa Gading dan Sunter Agung Diderek

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

18 kendaraan roda empat yang parkir liar di bahu Jalan Boulevard Barat, Bukit Gading Raya, Boulevard Artha Gading, Kelapa Gading dan Jalan Sunter Agung, Tanjung Priok, Jakarta Utara diderek.

Sanksi tegas kita terapkan agar mereka jera. Lokasi itu sudah menjadi langganan parkir sembarangan

"Sanksi tegas kita terapkan agar mereka jera. Lokasi itu sudah menjadi langganan parkir sembarangan," kata Benhard Hutajulu, Kepala Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi (Sudinhubtrans) Jakarta Utara, Rabu (7/12).

Ia menjelaskan, selain menderek belasan kendaraan, dalam penertiban tersebut pihaknya juga menggembosi 43 sepeda motor dan 24 mobil yang parkir liar di lokasi.

"Kita akan terus lakukan penindakan agar tidak ada lagi yang parkir kendaraan sembarangan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Parkir Sembarangan di Pluit Enam Mobil Pribadi Diderek

Enam Mobil Pribadi Diderek di Pluit

Jumat, 11 November 2016 4289

16 Mobil Pribadi di Jl Kuningan Barat dan Setiabudi Raya Diderek

16 Mobil Pribadi di Jaksel Diderek

Rabu, 23 November 2016 2378

BERITA POPULER
BMKG: Cuaca Berawan Selimuti Jakarta Hari Ini

BMKG: Cuaca Berawan Selimuti Jakarta Hari Ini

Senin, 24 November 2025 895

Belasan Ribu Pelari Ramaikan Eco RunFest 2025 di Plaza Timur GBK

Ribuan Peserta Ramaikan Eco RunFest 2025

Minggu, 23 November 2025 841

BMKG Prediksi Hujan Guyur Jakarta Mulai Siang Hingga Malam

Hujan Diperkirakan Guyur Sebagian Jakarta Hari Ini

Minggu, 23 November 2025 819

Kanwil Kemenkum Jakarta berikan penyuluhan hukum di Kelurahan Tamansari

Kanwil Kemenkum DKI Beri Penyuluhan Hukum dan Kesehatan Gratis di Tamansari

Rabu, 19 November 2025 1437

Satu alat berat sedang mengeruk lumpur Kali Ciliwung

Normalisasi Ciliwung Sasar Kelurahan Cililitan dan Pengadegan


Jumat, 21 November 2025 965

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks