Petugas Gabungan Tangani Banjir di Pondok Bambu

Kamis, 29 Januari 2026 Ramdhoni 35


Sebanyak 50 petugas gabungan bergerak cepat melakukan penanganan banjir di Jalan Taruna, RW 04, Pondok Bambu, Duren Sawit, Jakarta Timur.

Penanganan dilakukan dengan membantu mobilitas warga menggunakan perahu karet serta memompa air untuk mengurangi banjir di Jalan tersebut.

VIDEO TERKAIT
BANJIR JATINEGARA.mp4

Personel Gabungan Gerak Cepat Bersihkan Lumpur Pascabanjir di Kampung Melayu

PRAM NBANKIR.mp4

Pramono Tinjau Pengungsi Banjir di Rawa Buaya

POMPA SIAGA JAKSEL.mp4

Sudin SDA Jaksel Pastikan Seluruh Pompa Siaga Penuh Antisipasi Genangan

VIDEO LAINNYA
MUARA ANGKE eng.mp4

Jakarta to Expand Port Capacity to Tackle Vessel Congestion

Turap Longsor.mp4

SDA Kramat Jati Perbaiki Turap Longsor di Cililitan