Kamis, 08 Januari 2026 Ramdhoni 142
Kelurahan Pinang Ranti merampungkan Penataan Kawasan Unggulan Triwulan IV tahun 2025 di Jalan Pusdiklat Depnaker, Jakarta Timur.
Lurah Pinang Ranti, Nani Yusliana mengatakan penataan dilakukan di atas lahan seluas 70 meter dengan menghadirkan hiasan menarik.
Area tersebut kini menghadirkan miniatur Stasiun Kereta Api Kota, Gelora Bung Karno (GBK), tanaman hias hingga produktif.