Cegah Super Flu, Puskesmas Kramat Jati Galakkan PHBS

Selasa, 06 Januari 2026 Ramdhoni 165


Guna mencegah penyebaran penyebaran penyakit Super Flu, Puskesmas Kecamatan Kramat Jati, terus menggalakan program pola hidup bersih dan sehat (PHBS).

Kepala Puskesmas Kecamatan Kramat Jati, Inda Mutiara mengatakan, salah satu upaya yang digencarkan adalah imbauan penggunaan masker bagi warga yang mengalami gejala flu serta anjuran untuk segera memeriksakan diri ke fasilitas kesehatan terdekat.

Selain penggunaan masker, edukasi cuci tangan juga menjadi fokus utama dalam pencegahan penularan virus.

VIDEO TERKAIT
Kemayoran RSUD.mp4

RSUD Kemayoran Resmikan Layanan Rawat Jalan PICU-NICU

Arsada rev.mp4

Rano Paparkan Upaya Pemprov DKI Bangun RSUD Tipe A di HUT ARSADA

Pasukan Putihrev.mp4

Tingkatkan Layanan Kesehatan, Pramono Lepas 584 Pasukan Putih

VIDEO LAINNYA
Taman Ahmad Yani.mp4

Rampung Direvitalisasi, Taman Ahmad Yani Jadi Primadona Warga Pisangan Timur

Jln Rasuna Said eng.mp4

Residents Applaud Clearing of Long-Abandoned Monorail Eyesore