Pramono Targetkan Transjakarta Miliki 10 Persen Pengemudi Perempuan

Senin, 10 November 2025 Yoanna Alverina 380


Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung menyerahkan sertifikat kelulusan kepada 13 pramudi perempuan dalam acara Seremonial Kelulusan Program Transjakarta Women Empowerment, di kantor PT Transportasi Jakarta, Cawang, Jakarta Timur.

Dalam kesempatan ini, Pramono juga mendorong PT Transjakarta miliki 10 persen pengemudi perempuan.

VIDEO TERKAIT
Transum Gratis.mp4

Pramono Putuskan Pegawai Bergaji Rp 6,2 Juta Bisa Naik Transjakarta, LRT dan MRT Gratis

Tour TransJakarta.mp4

Transjakarta Luncurkan Bus Open Top Tour Jakarta Heritage

KARTU GRATIS JAKUT REV.mp4

Pemkot Jakut Distribusikan 2.631 Kartu Layanan Gratis Transjakarta

VIDEO LAINNYA
Museum Thamrin.mp4

Hadiri Haul MH Thamrin, Pramono Tegaskan Kekagumannya

Perayaan Natal.mp4

Puncak Perayaan Natal Pemprov DKI Jadi Penegas Keberagaman di Jakarta