Rabu, 09 Juli 2025 Yoanna Alverina 234
Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung menghadiri wisuda Koordinasi Dakwah Islam (KODI) Tahun 2024, di balai kota.
Dalam arahannya, Pramono meminta para da’i dan mubalig muda semakin gencar menyebarkan syiar Islam yang menyejukkan dan mencerminkan wajah Jakarta sebagai kota global.
Pramono menambahkan, peran da’i dan mubalig sangat penting sebagai contoh masyarakat dalam beretika dan bertindak di lingkungan.