Saluran di Jalan Warung Jati Timur III Dinormalisasi

Senin, 13 Januari 2025 Ramdhoni 701


Satuan Pelaksana Sumber Daya Air (Satpel SDA), Kecamatan Pancoran menormalisasi saluran air di Jalan Warung Jati Timur III, RT 08/04, Kelurahan Kalibata.


Saluran tersebut dinormalisasi karena kondisi saluran dinilai terlalu kecil dan sering terjadi genangan.


VIDEO TERKAIT
0411_gerald _SDA Jakpus kuras Kali Ciliwung.mp4

Antisipasi Genangan, Pengerukan Lumpur Sungai Ciliwung Terus Dilakukan

Keruk SDA.mp4

Antisipasi Genangan, Sudin SDA Jakpus Keruk Kali Ciliwung

VIDEO LAINNYA
PAM ERP ENG.mp4

PAM Jaya Gears Up with Strategic ERP Fusion

CPNS 2026 eng.mp4

Opens 2026 CPNS Basic Training, Rano Encourages Civil Servants to Demonstrate Integrity