Selasa, 19 Desember 2023 Yoanna Alverina 678
Jajaran Biro Umum Sekretariat Daerah Provinsi (Setdaprov) DKI Jakarta bersinergi dengan Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (KPKP) DKI Jakarta, melakukan kegiatan panen sayuran hidroponik.
Panen digelar di Rooftop Lantai 3, Grha Ali Sadikin, Balai Kota DKI Jakarta, Selasa (19/12).