Rabu, 04 Oktober 2023 Yoanna Alverina 694
Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono meresmikan operasionalisasi Reservoir Komunal di Rusun Waduk Pluit, Rabu (4/10).
Reservoir Komunal merupakan inovasi dari PT PAM JAYA untuk mengantisipasi krisis air di suatu wilayah.