Pj Gubernur Tinjau Venue KTT ASEAN 2023 di JCC Senayan

Jumat, 13 Januari 2023 Yoanna Alverina 1502


Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono melakukan peninjauan venue KTT ASEAN 2023.


Tinjauan dilakukan bersama Menteri Luar Negeri (Menlu) RI, Retno Marsudi di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Jakarta Pusat, Kamis (12/1).


VIDEO TERKAIT
VIDEO LAINNYA
PAM ERP ENG.mp4

PAM Jaya Gears Up with Strategic ERP Fusion

CPNS 2026 eng.mp4

Opens 2026 CPNS Basic Training, Rano Encourages Civil Servants to Demonstrate Integrity