PT Transjakarta Tandatangani MoU Percepatan Elektrifikasi Bus Listrik
Kamis, 18 Agustus 2022
Ramdhoni
796
PT Transportasi Jakarta (Transjakarta) melakukan penandatangan Memorandum of Understanding (MoU) dengan Equipmake Holdings Plc dan PT VKTR Teknologi Mobilitas untuk percepatan elektrifikasi armada.
VIDEO TERKAIT
VIDEO LAINNYA
Pramono Tinjau Pengungsi Banjir di Rawa Buaya
Rano Pastikan Seluruh Kebutuhan dan Pelayanan Pengungsi Banjir Terpenuhi Optimal