Pemkot Jakpus Terima Bantuan Pelbet dari BPJS Ketenagakerjaan
Senin, 19 Juli 2021
Yoanna Alverina
1059
Demi memenuhi kebutuhan pasien Covid-19, BPJS Ketenagakerjaan memberikan bantuan berupa tempat tidur lipat atau Pelbet kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Pusat, di lobi Gedung A Kantor Wali Kota Jakarta Pusat, Jalan Tanah Abang I, Gambir, Jumat (16/7).
VIDEO TERKAIT
Puluhan Jembatan di Jakpus Diperbaiki dan Dipercantik
Sudin SDA Jakpus Normalisasi Anak Kali Ciliwung
VIDEO LAINNYA
Gubernur Resmikan Sensory Land Kids
Cegah TBC, Kelurahan Semper Barat Perkuat Sosialisasi di Sekolah