PAL Jaya Resmikan IPAL Komunal di Ujung Menteng

Sabtu, 28 November 2020 Fitzgerald Yohanes Edward 1540


Perusahaan Daerah Pengelolaan Air Limbah (PD PAL Jaya) meresmikan Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) Komunal di RPTRA Sangkuriang, Kelurahan Ujung Menteng, Cakung, Jakarta Timur. Selasa (24/11/2020). IPAL Komunal ini dapat meng-cover 40 kepala keluarga (KK) atau 200 jiwa di RT 01/01 Kelurahan Ujung Menteng.

VIDEO TERKAIT
VIDEO LAINNYA
Perayaan Natal.mp4

Puncak Perayaan Natal Pemprov DKI Jadi Penegas Keberagaman di Jakarta

Kby Lama.mp4

Pramono Ingin Puskesmas Kebayoran Lama Jadi Percontohan Layanan Kesehatan