Prasetio Minta BP THR Lokasari Dimasukan ke BUMD

Senin, 05 September 2016 Adi Alfiyan 1984


Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetio Edi Marsudi meminta Badan Pengelola Taman Hiburan Rakyat (BP THR) Lokasari, Jakarta Barat dijadikan perhatian khusus pemerintah provinsi DKI Jakarta karena selama ini Pendapatan Asli Daerah yang mereka setorkan masih kecil dan mencurigakan. Pihak DPRD pun kemarin sudah melakukan kunjungan ke tempat tersebut. Prasetio pun meminta agar Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama agar memasukan Badan Pengelola Taman Hiburan Rakyat (BP THR) Lokasari dimasukan ke Badan Usaha Milik Daerah ( BUMD ) atau Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah ( BPKAD ).

VIDEO TERKAIT
0109_PMPFoodStation.flv

PT Food Station Tjipinang Jaya Ajukan PMP Rp 300 Miliar

0109_PMPDharmaJaya.flv

PMP PD Dharma Jaya Disetujui Rp 98 Miliar

0109_BestariDharmajaya.flv

Bestari Usulkan Modal PD Dharma Jaya Ditambah Rp 1 Triliun

VIDEO LAINNYA
DIGILAND RUN.mp4

Pemerintah Jakarta Dukung Penuh Gelaran Digiland Run 2025

ENG PRAM DAY CARE.mp4

Pramono Appreciates Completeness of Daycare Facilities at City Hall

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik