Djarot Hadiri LPPP XXVII PP Darunnajah

Selasa, 09 Agustus 2016 Adi Alfiyan 1718


Wakil Gubernur DKI Jakarta Djarot Saiful Hidayat membuka Perkemahan Khubatul Arsy dan Lomba Prestasi Penggalang Penegak (LPPP) XXVII di Pondok Pesantren Darunnajah, Jalan Ulujami Raya No 86, Kelurahan Ulujami, Kecamatan Pesanggrahan, Jakarta Selatan. Lomba Prestasi Penggalang Penegak (LPPP) ke-28 ini sendiri diikuti oleh 330 peserta dari santriwan dan santriwati pondok Pesantren Darunnajah tersebut. Lomba ini sendiri berlangsung dari tanggal 08 hingga 10 agustus besok. Acara pun diakhiri djarot dengan berkeliling meninjau ke arena lomba perkemahan tersebut.


VIDEO TERKAIT
0108_WagubDiniyah.flv

Djarot Hadiri Peresmian Pendidikan Diniyah Formal

1207_Djarot Ponpes 2-.flv

Djarot : Ponpes Sebagai Salah Satu Bagian Melting Pot di Jakarta

2805_WagubGontor.flv

Djarot Minta Alumni Gontor Wujudkan Islam Rahmatan Lil Alamin

VIDEO LAINNYA
KAREDOK.mp4

Isi Libur Sekolah, Sudin Pusip Jakut Gelar Karedok

fto coj.mp4

Wagub Rano Dorong COJ jadi Ajang Promosi Jakarta

Hitung Mundur 22 Juni 2027

842
Hari
09
Jam
40
Menit
29
Detik